Jakarta – Mas Lurah Hastono Sumitro namanya. Seorang tua yang telah mengabdi 57 tahun pada Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat, lebih dari dua per tiga hidupnya yang kini berumur 81 tahun. Ia adalah juru kunci Makam Raja-Raja Mataram di Kotagede. Sumitro juga saksi hidup betapa banyak tokoh publik, pejabat atau calon pejabat, termasuk calon presiden yang telah sowan menziarahi Panembahan Senopati dan raja-raja lainnya, serta para leluhur Mataram.Sore kemarin, Sumitro yang seorang diri membukakan gerbang area makam, setia memeriksa dupa-dupa yang meranggas dimakan api. Tak ingin mencampuri urusan siapa pun yang berziarah, ia menunggu para tamu di luar gedung makam. Ya, nisan-nisan besar dan tua para raja itu memang tidak dibiarkan diterpa terik matahari dan dibasahi derai hujan. Menyilakan masuk peziarah, tanpa membatasi waktu, tentu Sumitro yakin peziarah layak dipercaya.”Sebagian orang beranggapan manusia yang telah wafat benar-benar telah tiada. Namun, sebagian lainnya menilai, beliau-beliau ini tidak benar-benar telah tiada, sesungguhnya masih ada walau pun kini beda dimensi. Dan oleh karena itulah ada saja yang terus melanggengkan ziarah, terutama ke makam raja-raja dan para Waliyullah,” kata Sumitro dalam bahasa Jawa. Ya, arus ziarah ke makam-makam keramat memang tidak pernah putus. googletag.cmd.push(function() { googletag.display(‘div-gpt-ad-1547837152118-0’); }); Omongan Sumitro bukan tanpa dasar. Q.S. Al Baqarah [2]: 154 menyebutkan, “Dan janganlah kau mengatakan terhadap orang-orang yang gugur di jalan Allah itu mati; bahkan sesungguhnya mereka hidup, tetapi kau tidak menyadarinya.” Selain itu, dalam Q.S. Ali Imran [3]: 169 Allah berfirman, “Janganlah kau mengira bahwa orang-orang yang gugur di jalan Allah itu mati; bahkan mereka itu hidup di sisi Tuhannya dengan mendapat rezeki.” Betapa mulia mereka.Dunia memang melesat maju, tapi akhirat tidak pernah tertinggal meski sejengkal. Di negeri ini, suara milenial memang sangat diperebutkan untuk memenangi pemilihan presiden dan calon presiden, juga calon legislatif, namun suara dari alam gaib tidak pernah diremehkan. Hanya saja, berbeda dengan suasana batin dan percakapan di warung-warung kopi pada masa-masa pemilu yang telah lalu, khususnya di Jawa, kini tema wahyu keprabon tidak menonjol.Perseteruan antarkubu didominasi oleh isu sentimen agama, terutama agama mayoritas. Perang ideologi bahkan telah terjadi pada tahun-tahun pertama periode pertama Joko Widodo menjabat presiden. Perang opini di media massa maupun media sosial seperti tidak mengenal istirahat. Propaganda apa pun, mulai dari hoaks, ujaran kebencian dan permusuhan, hingga perdebatan sengit tanpa ujung pangkal, mewarnai proxy war. Termutakhir, people power diancamkan.Barangkali juga karena Pemilihan Presiden 2019 ini hanya semacam pengulangan dari Pemilihan Presiden 2014, yaitu antara Joko Widodo dan Prabowo Subianto, maka tidak menyeruak lagi cengkerama tentang Jangka Jayabaya. Konsep Notonagoro tidak di-uthak-athik gathuk seperti yang sudah-sudah. Ya, masih muncul perbincangan tentang trah. Namun, bukan untuk menegaskan siapa yang nasabnya lebih baik melainkan untuk menegasikan tuduhan Jokowi anak PKI.Belajar kepada Sumitro, yang setia untuk menjaga dan merawat makam Raja-Raja Mataram, alam tampak dan alam tidak tampak sesungguhnya berkelindan. Ada kenyataan di atas meja, ada pula di bawah meja. Ada informasi terbuka yang dapat diakses siapa pun, ada pula info intelijen yang bersifat tertutup. Sebesar apa pun pasang-surut arus, tidak akan pernah air permukaan dan kedalaman terpisahkan. Ritual dan spiritual dikodratkan menyatu.Kampanye tidak hanya soal memberi janji pada konstituen, tapi juga meminta doa dari mereka. Entah permintaan itu benar-benar tulus ataukah hanya manis di lisan, mereka sesungguhnya tahu bahwa selalu ada faktor tak terpetakan yang kebenarannya niscaya melampaui seluruh hasil polling dari pihak dan lembaga mana pun. Faktor penentu itu adalah kehendak Tuhan. Mereka tak akan menampik doa dari siapa pun sepanjang itu doa kemenangan. Para calon juga berdoa di tempat-tempat ijabah demi hajat politiknya.Pesta demokrasi akan tiba dalam beberapa hari ke depan. Siapa pemenangnya, apakah Joko Widodo atau Prabowo Subianto, telah tertulis sejak mula di Lauh al Mahfudz. Tidak dapat diubah dengan kecurangan oleh kubu mana pun dengan modus apa pun. Jauh sebelum agama dipolitisasi untuk perebutan kekuasaan, dalam hal ini pada Pemilu 2019 di Indonesia, Allah telah mengingatkan Nabi Muhammad SAW tentang sesungguhnya Dialah yang menentukan kekuasaan.Dalam Q.S. [3]: 26, Allah tegas berfirman, “Katakanlah: Wahai Tuhan Yang mempunyai kerajaan, Engkau berikan kerajaan kepada orang yang Engkau kehendaki dan Engkau cabut kerajaan dari orang yang Engkau kehendaki. Engkau muliakan orang yang Engkau kehendaki dan Engkau hinakan orang yang Engkau kehendaki. Di tangan Engkaulah segala kebajikan. Sesungguhnya Engkau Maha Kuasa atas segala sesuatu.” Allah-lah penentu kemenangan, bukan kita.Dalam skala kecil, Sumitro mengatakan ia selalu menerima isyarat gaib sebelum diberi gelar oleh Raja Yogyakarta. Bermula dari Hastono, lalu Bekel, kemudian Ngabehi, lantas Mas Lurah, Sumitro selalu merasa terhubung dengan isyarat gaib. “Tapi, kalau ditanya apakah saya sudah menerima isyarat gaib mengenai siapa yang menang pemilihan presiden, saya hanya bisa berkata, siapa yang menyayangi dan disayangi rakyatnya maka ia yang akan terpilih,” tuturnya. Candra Malik budayawan sufi (mmu/mmu) Tulisan ini adalah kiriman dari pembaca detik, isi dari tulisan di luar tanggung jawab redaksi. Ingin membuat tulisan kamu sendiri? Klik di sini sekarang! pemilu 2019 .skybanner { width: 160px; } googletag.cmd.push(function() { googletag.display(‘div-gpt-ad-1540810761438-0’); }); if ($(‘meta[property=”og:title”]’).attr(“content”) != “”) tt_mood = $(‘meta[property=”og:title”]’).attr(“content”); if ($(“h1”).text() != “”) tt_mood = $(“h1”).text(); tt_mood = tt_mood.replace(“#”, “”); $(document).ready(function(){ mood.create({ idkanal:605, idsubkanal: 103, idfokus: 0, appid: 3, idnews:4507623, target : “themood”, title : tt_mood, url : “news.detik.com/kolom/d-4507623/doa-dan-isyarat-gaib-pemilu”, date: “12-04-2019″ }); }); Berita Terkait Lingkaran Setan Politik Uang Masalah Laten Jelang Pencoblosan Ikhtiar Integritas Pemilu Saatnya Pilih Caleg Melek Data Hak Politik dalam Belenggu Putusan MK Menyikapi Isu Kecurangan Pemilu Etika di Masa Tenang Saatnya Memilih Baca Juga detikHealth Tak Semua Pengidap Gangguan Jiwa Bisa Nyoblos, Ini Kriterianya detikFinance Menang Quick Count Sementara, Jokowi Diminta Genjot Ekspor Tekstil Wolipop Melihat Antusiasme Para Pemburu Diskon ”Jari Bertinta” detikHot Unggul di Quick Count, Ilustrasi ’70KOWI PRESIDEN’ Tersebar di Medsos detikHot Kaka ‘Slank’ Ingatkan Soal Lingkungan untuk Presiden dan Wapres Terpilih detikFinance Antrean Membludak, Keluar Gerbang MRT Bisa 18 Menit Foto: Ratusan Pengidap Gangguan Jiwa Tentukan Presidennya di TPS Ini Foto: Monas Usai Pesta Demokrasi // // // var tt_comment = document.title; if ($(‘meta[property=”og:title”]’).attr(‘content’) != ”) tt_comment = $(‘meta[property=”og:title”]’).attr(‘content’); if ($(‘h1’).text() != ”) tt_comment = $(‘h1′).text(); $(document).ready(function(){ DtkXComponent.render({ url_dtk: window.location.href, identifier: 4507623, group: 103, date: ’12-04-2019’, title: tt_comment, appId: 3, url_share: “https://news.detik.com/kolom/d-4507623/doa-dan-isyarat-gaib-pemilu”, prefix: ‘dtk’, prokontra: 0, showhide: 0, kanalAds: “detik_news”, envAds: “desktop”, onLogin, onResize, onScroll, onAlert, data_oa },’#thecomment2′); }); // // var tt_comment = document.title; if ($(‘meta[property=”og:title”]’).attr(‘content’) != ”) tt_comment = $(‘meta[property=”og:title”]’).attr(‘content’); if ($(‘h1’).text() != ”) tt_comment = $(‘h1′).text(); $(document).ready(function(){ DtkXComponent.render({ url_dtk: window.location.href, identifier: 4507623, group: 103, date: ’12-04-2019’, title: tt_comment, appId: 3, url_share: “https://news.detik.com/kolom/d-4507623/doa-dan-isyarat-gaib-pemilu”, prefix: ‘dtk’, prokontra: 0, showhide: 0, kanalAds: “detik_news”, envAds: “desktop”, onLogin, onResize, onScroll, onAlert, data_oa },’#thecomment2′); }); var cpHeight = $(‘#thecomment2’).height(); $(‘#thecomment2’).attrchange({ callback: function (e) { var ccHeight = $(this).height(); if (cpHeight !== ccHeight) { $(document.body).trigger(“sticky_kit:recalc”); console.log(‘change attr for comment’); cpHeight = ccHeight; } } }).resizable(); Kontak Informasi Detikcom Redaksi: redaksi[at]detik.com Media Partner: promosi[at]detik.com Iklan: sales[at]detik.com News Feed Live Report Pemilu 2019: Mantap Memilih! DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 06:24 WIB Hari pencoblosan Pemilu 2019 akhirnya tiba! Seperti apa dinamika sepanjang 17 April 2019? Simak live report di detikcom! Ada Persoalan Pemilu di Mojokerto, Pemilih Asal Papua Diberi 5 Surat Suara DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:44 WIB Pemilu di Kota Mojokerto diwarnai persoalan. Seorang pemilih pindah nyoblos dari Papua diberi 5 surat suara oleh Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS). KPU Sumsel: 5 Kotak Surat Suara Pilpres di Banyuasin Hilang DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:56 WIB KPU Sumsel mencatat ada lima kotak surat suara hilang di Kabupaten Banyuasin. Kelima kotak suara hilang tersebut seluruhnya berisi surat suara Pilpres 2019. Quick Count Sementara Charta Politika: Jokowi 54,42% Prabowo 45,58% DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:53 WIB Hasil sementara hitung cepat Pilpres 2019 versi Charta Politika mengunggulkan Jokowi-Ma’ruf Ungkap Hasil Exit Poll, Prabowo: Minta Relawan Kawal TPS DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:57 WIB Capres nomor urut 02, Prabowo Subianto mengungkap hasil exit poll yang dilakukan oleh BPN Prabowo-Sandi. Hasilnya sebanyak 5.000 TPS menunjukan Prabowo-Sandi ungguli Jokowi-Amin. Kubu Prabowo Imbau Pendukung Tunggu Real Count KPU DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:47 WIB Kubu Prabowo-Sandiaga mengimbau pendukungnya untuk tak mengindahkan hasil quick count. Pendukung diminta untuk menunggu hasil real count Pilpres 2019 dari KPU. Bikin Mahasiswa Produksi Ekstasi, Profesor Jepang Terancam 10 Tahun Bui DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:42 WIB Bak serial televisi terkenal ‘Breaking Bad’, seorang profesor sebuah universitas di Jepang diduga membuat para mahasiswanya memproduksi ekstasi. Tanggapi Prabowo, Cyrus Network Tantang 02 Buka Data Exit Poll 5.000 TPS DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:43 WIB Prabowo menyebut lembaga survei sedang menggiring opini publik lewat quick count yang disampaikan. Cyrus Network menantang lembaga survei internal Prabowo. QC CSIS-Cyrus: Jokowi Unggul di Jateng-Jatim-DKI, Prabowo di Jabar-Banten DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:44 WIB Centre for Strategic and International Studies (CSIS) dan Cyrus Network menyebut Joko Widodo-Ma’ruf Amin unggul di atas Prabowo Subianto-Sandiaga Uno. Sempat Ada Isu Gerakan Rabu Putih, Polisi: Pencoblosan di Tangerang Aman DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:49 WIB “Alhamdulillah aman dan kondusif,” kata Kapolresta Tangerang Kota Kombes Sabilul Alif. Foto News Melihat Ragam TPS Unik di Kota Semarang DETIKPHOTO | Rabu 17 April 2019, 18:49 WIB Sejumlah TPS di Kota Semarang bersolek menyambut pemilu. Dekorasi unik dibuat mulai dari pesta pernikahan hingga dekorasi ala trabas lengkap dengan sirkuit mini Suara Pasangan Prabowo-Sandiaga Unggul di TPS Ponpes Walisongo Situbondo DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:28 WIB Pasangan Prabowo-Sandiaga menang telak di Ponpes Walisongo Situbondo. Dari tiga TPS, pasangan nomor urut 02 itu menguasai hampir 100% perolehan suara. QC Sementara Litbang Kompas: 9 Parpol Diprediksi Lolos ke DPR DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:41 WIB Hasil sementara quick count Litbang Kompas untuk Pileg 2019 mencatat keunggulan PDIP. Jokowi Menang Versi Quick Count, TKN Fokus Amankan TPS DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:42 WIB Pasangan calon Joko Widodo (Jokowi)-Ma’ruf Amin unggul sementara berdasarkan hasil hitung cepat atau quick count. Apa kata Tim Kampanye Nasional? Prabowo Klaim Menang Quick Count, TGB: Tak Ada yang Larang Deklarasi DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:04 WIB Korbid Keummatan Golkar TGB memiliki pandangan tersendiri atas klaim capres Prabowo Subianto yang menang exit poll dan quick count Pilpres 2019. CSIS-Cyrus: Jokowi Unggul di Jateng-Jatim-DKI, Prabowo di Jabar-Banten DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:35 WIB CSIS dan Cyrus Network menyebut Jokowi-Ma’ruf unggul atas Prabowo Subianto-Sandiaga Uno. CSIS-Cyrus merilis data lima teratas hasil quick count Pilpres 2019. Polisi: Pria di Video Penurunan Pigura Jokowi Berada di Malaysia DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:33 WIB Lokasi keberadaan pria, yang teridentifikasi bernama Jajang Sumantri, tersebut berada di Malaysia. Jokowi Unggul di Quick Count, Relawan di Surabaya Cukur Gundul DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:20 WIB Perolehan suara Joko Widodo-Maruf Amin unggul di berbagai lembaga survei. Sejumlah relawan paslon nomor urut 01 meluapkan sukacita dengan mencukur rambut. 20Detik Video Sorak Sorai Pendukung Jokowi Melihat Hasil Quick Count DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:24 WIB Pendukung Jokowi merayakan keunggulan quick count paslon 01. Seperti terlihat di Rumah Aspirasi yang menjadi salah satu posko relawan Jokowi.2 Citra Satelit Ungkap Aktivitas di Lokasi Reaktor Nuklir Korea Utara DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:31 WIB Citra satelit menunjukkan aktivitas telah terdeteksi di lokasi reaktor nuklir utama di Korea Utara (Korut). Analisis Charta Politika Soal Keunggulan Jokowi di Quick Count DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:33 WIB Pasangan Jokowi-Ma’ruf Amin unggul di quick count atau hitung cepat sementara versi Charta Politika. Charta Politika menganalisis keunggulan paslon nomor 01. 20Detik Prabowo: Ada Lembaga Survei yang Giring Opini Kita Kalah DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:43 WIB Prabowo Subianto sebut exit poll yang dilakukan BPN pihaknya unggul atas Jokowi-Ma’ruf. Ia menuding ada lembaga survei menggiring opini mereka kalah. Jokowi Unggul di Quick Count, Relawan Potong Kambing DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:32 WIB Relawan pendukung Jokowi-Ma’ruf Amin menggelar syukuran keunggulan jagoannya versi quick count. Relawan Kopi Politic Syndicate (KPS) memotong kambing. Jokowi Unggul Satu Suara di TPS Rutan Polda Metro Jaya DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:27 WIB Totalnya yakni Jokowi-Ma’ruf 236 suara sedangkan Prabowo-Sandiaga 235 suara, selisihnya satu suara. Pendukung 01 Pawai Lewati Bundaran HI, Teriak Jokowi Hebat DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:29 WIB “Jokowi hebat! Jokowi lagi!” teriak seorang pendukung Jokowi saat pawai. Quick Count Sementara Litbang Kompas: Jokowi 54,26% Prabowo 45,74% DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:26 WIB Hasil sementara hitung cepat Pilpres 2019 versi Litbang Kompas mengunggulkan Jokowi-Ma’ruf. Bupati Anas: Kemenangan Versi Quick Count Bisa Dipercaya DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 17:23 WIB Bupati Anas menyambut hasil Quick Count sementara Pilpres 2019. Menurutnya, kemenangan Paslon nomor urut 01 Joko Widodo-Ma’ruf Amin bisa dipercaya. Jokowi-Ma’ruf Amien Menang di Rutan Pajangan Bantul DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:29 WIB Jokowi-Ma’ruf Amin mendulang suara terbanyak di Rumah Tahanan (Rutan) Kelas II B Bantul. Jokowi menggungguli pasangan 02, Prabowo-Sandi dengan selisih 34 suara. TKD Yakin Jokowi Menang di Semua Kabupaten dan Kota di Jateng DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:19 WIB TKD Jokowi-Amin yakin jagonya akan menang di semua daerah di Jawa Tengah. Hal itu diklaim berdasarkan survei internal dan hasil quick count. Jokowi Tak Klaim Kemenangan, TGB: Upaya Hormati KPU DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:24 WIB Jokowi tak mengklaim menang Pilpres 2019 meskipun unggul berdasarkan hasil quick count. Anggota TKN Tuan Guru Bajang menyebut Jokowi menghormati kewenangan KPU. Timses Caleg di Aceh Selatan Ditangkap Terkait Money Politics DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:20 WIB Timses tersebut ditangkap karena diduga membagi-bagikan uang kepada warga jelang pemilihan. Foto News Jokowi-Ma’ruf Amin Semringah di Djakarta Theater DETIKPHOTO | Rabu 17 April 2019, 18:20 WIB Capres Joko Widodo (Jokowi) meminta para pendukungnya tetap menunggu penghitungan resmi KPU atas hasil perolehan suara Pilpres 2019. QC Sementara, Ini Wilayah yang Dimenangkan Jokowi Versi Charta Politika DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:18 WIB Ini sejumlah wilayah yang dimenangkan Jokowi-Ma’ruf versi quick count sementara Charta Politika dengan perhitungan suara masuk sebesar 81%. Jokowi Ungguli Prabowo di TPS Karawang Bertema Pahlawan DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:02 WIB Panitia pemungutan suara di Karawang sengaja mendekor TPS dengan nuansa kemerdekaan. Foto wajah para pahlawan Indonesia berderet di belakang bilik suara Pingsan di Bilik Suara, Wanita di Malang Ini Meninggal Sebelum Nyoblos DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 17:53 WIB Duka menghampiri pelaksanaan Pemilu serentak 2019 di Kabupaten Malang. Seorang warga yang tengah datang ke TPS jatuh pingsan dan meninggal dunia. 20Detik Video Pidato Prabowo yang Menolak Kalah DETIKNEWS | Rabu 17 April 2019, 18:03 WIB Capres 02, Prabowo Subianto memberikan pidato di saat penghitungan cepat Pilpres 2019 sedang berlangsung. Dalam pidatonya, Prabowo justru mengklaim menang. googletag.cmd.push(function() { googletag.display(‘div-gpt-ad-1554359682950-0’); }); googletag.cmd.push(function() { googletag.display(‘div-gpt-ad-1554832304881-0’); }); BERITA TERBARU + Ada Persoalan Pemilu di Mojokerto, Pemilih Asal Papua Diberi 5 Surat Suara Rabu 17 April 2019, 18:44 WIB Quick Count Sementara CSIS-Cyrus: 7 Parpol Diprediksi Gagal ke Senayan Rabu 17 April 2019, 18:52 WIB KPU Sumsel: 5 Kotak Surat Suara Pilpres di Banyuasin Hilang Rabu 17 April 2019, 18:56 WIB Quick Count Sementara Charta Politika: Jokowi 54,42% Prabowo 45,58% Rabu 17 April 2019, 18:53 WIB Tulisan Terpopuler Lingkaran Setan Politik Uang Saatnya Pilih Caleg Melek Data Masalah Laten Jelang Pencoblosan Ikhtiar Integritas Pemilu Penulis : Fahrul Muzaqqi MostPopular MostCommented 1 QC Sementara Indo Barometer: Gerindra Salip Golkar, PKS Melejit 2 Data Masuk di Atas 75%, Ini Quick Count Sementara 5 Lembaga Survei 3 Sapa Pendukung Tanpa Sandiaga, Prabowo Klaim Menang di Pilpres 2019 4 Jokowi: Quick Count Sudah Kelihatan, tapi Sabar Tunggu KPU 5 QC Sementara, Ini Wilayah yang Dimenangkan Jokowi Versi Charta Politika 6 LSI Denny JA Ungkap Faktor Kemenangan Jokowi di Exit Poll 7 Ini Quick Count Sementara 5 Lembaga Survei, Data Masuk di Atas 50% 8 Peta Jokowi vs Prabowo di 32 Provinsi Versi QC Sementara Indo Barometer 9 QC Sementara Indo Barometer: PDIP Juara, PKS 7,18%, PSI 1,81% 10 QC Sementara Litbang Kompas: PDIP 23,75% Golkar 12,45% Gerindra 11,73% Selengkapnya 2714 Komentar Prabowo Kenalkan 'Calon Menteri': Gatot Nurmantyo, Rocky Gerung, hingga Fahri 1381 Komentar Ustaz Abdul Somad Bicara Soal Orang Marah Sebar Fitnah karena Beda Pilihan 1029 Komentar Bertemu Prabowo, Ustaz Somad Lega Ungkap Bisikan Hasil 5 Kali Mimpi Ulama 926 Komentar Jokowi-Iriana Masuk ke Dalam Kakbah Saat Umrah 881 Komentar Ditemui Prabowo-Sandiaga, Aa Gym: Bismillah Saya Pilih 02 830 Komentar Penemu Surat Suara Tercoblos di Malaysia: Kami Ingin Prabowo Pimpin RI! 775 Komentar Pegawai KPK ke Jokowi: Apa Salah Minta Presiden Ungkap Kasus yang 2 Tahun Gelap? 768 Komentar PD Kritik Prabowo Singgung ‘Presiden Sebelumnya’, Fadli Zon Klarifikasi 706 Komentar Jokowi: Saya Tanya PUBG Dijawab Pak Prabowo Pertanian, Kok Nggak Nyambung! 698 Komentar Sapa Pendukung Tanpa Sandiaga, Prabowo Klaim Menang di Pilpres 2019 Copyright @ 2019 detikcom, All right reserved · Redaksi · Pedoman Media Siber · Karir · Kotak Pos · Info Iklan · Privacy Policy · Disclaimer $(document).ready(function(){ $(‘a#copyembed’).zclip({ path:’/js/ZeroClipboard.swf’, afterCopy:function(){ $(‘.notif_copy’).show().delay(2000).slideUp(); }, copy:function(){return $(‘input#embedcode’).val();} }); $(‘.skybanner > script’).remove(); }); { client_id: 3, ui: ‘popup’, site_id: 3 } $(“#slide_cb_pildun”).carouFredSel({ responsive: true, items : 3, circular: false, infinite: false, auto : false, scroll : { items : 1, }, prev : { button : “#pcd”, }, next : { button : “#ncd”, } }); var _comscore = _comscore || []; _comscore.push({ c1: “2”, c2: “8443234” }); (function() { var s = document.createElement(“script”), el = document.getElementsByTagName(“script”)[0]; s.async = true; s.src = (document.location.protocol == “https:” ? “https://sb” : “https://b”) + “.scorecardresearch.com/beacon.js”; el.parentNode.insertBefore(s, el); })(); var loadScriptAsync = function(uri){ return new Promise((resolve, reject) => { var tag = document.createElement(‘script’); tag.src = uri; tag.async = true; tag.onload = () => { resolve(); }; var firstScriptTag = document.getElementsByTagName(‘script’)[0]; firstScriptTag.parentNode.insertBefore(tag, firstScriptTag); }); } var scriptLoaded = loadScriptAsync(‘https://newrevive.detik.com/delivery/asyncjs.php’); scriptLoaded.then(function(){ window.reviveAsync[“0cceecb9cae9f51a31123c541910d59b”].addEventListener(‘afterRenderBanner’,rvCallbackBanner); function rvCallbackBanner(data){ for(i=0;i= show) { callFunc(); console.log(‘zone id adjustment : ‘ + checkZone); } } } catch(e) { console.log(e); } } Original Source : https://news.detik.com/kolom/d-4507623/doa-dan-isyarat-gaib-pemilu