[SALAH] “Jadi yang Antek Jongos dan Budak Asing itu siapa?”
Sumber:
facebook.com
Tanggal publish: 22/01/2019
Berita
“Jadi, yang Antek Asing, Jongos Asing dan Budak Asing itu siapa?
Pembohong teriak pembohong, antek asing teriak antek asing, antek PKI teriak PKI. Bisa2 dijual negara ini ke mereka semua. Terbukti Freeport sudah dikuasai bangsa Indonesia tapi mereka malah mencak2 dan tidak terima.”
Pembohong teriak pembohong, antek asing teriak antek asing, antek PKI teriak PKI. Bisa2 dijual negara ini ke mereka semua. Terbukti Freeport sudah dikuasai bangsa Indonesia tapi mereka malah mencak2 dan tidak terima.”
Hasil Cek Fakta
Pertemuan grup Dubes Uni Eropa adalah mengenai upaya UE menjaga hubungan dengan Indonesia siapapun yang memenangkan pilpres nanti, bukan mengenai hal-hal yang disebutkan di narasi oleh post SUMBER. Selengkapnya di bagian PENJELASAN dan REFERENSI.
Rujukan
- https://www.facebook.com/groups/fafhh/permalink/822383848094152/
- https://twitter.com/uni_eropa/status/1086929229181276160
- https://twitter.com/DubesUniEropa/status/1086426836513447936
- https://translate.google.com/translate?hl=&sl=en&tl=id&u=
- https://twitter.com/DubesUniEropa/status/1086426836513447936
- https://www.facebook.com/groups/fafhh/permalink/821937951472075/
- https://news.detik.com/berita/4391222/bertemu-dubes-uni-eropa-bpn-bahas-isu-ekonomi-hingga-polemik-dpt
- https://nasional.tempo.co/read/1166690/tim-prabowo-sebut-kunjungan-duta-besar-uni-eropa-bahas-ekonomi
Original Source : https://cekfakta.com/focus/1081